sosialisasi kuliah di turki

in instablurt •  3 years ago 

hari ini selasa tanggal 10 januari tahun dua ribu dua puluh dua kami kedatangan pak muzaki yang sekaligus pimpinan sekolah sulaimaniah Aceh sesuai denngan apa yang sudah kami agendakan minggu sebelumnya.

20220111_102239.jpg

maksud dan tujuan beliau datang keman adalalah untuk mensosisalisakan tentang kuliah di turkey yang diwadahi oleh yayasan sulaimaniah disana, hal ini terkait hasil kerjasama pemerintah indonesia dengan pemerintah turkey di bidang pendidikan

20220111_102201.jpg

20220111_102148.jpg

Yayasan Sulaimaniyah telah didirikan pada tahun 2005 dengan tujuan memberikan dukungan pendidikan dan sarana prasarana kepada para santri. Sementara itu,pada tahun 2009 sampai saat ini telah melanjutkan program mendidik dan mencetak para hafiz dan hafizah (penghafal) Al-Quran. Saat ini yayasan kami telah berkembang dan memiliki puluhan cabang di beberapa kota dan kabupaten di Indonesia dalam waktu singkat dengan dukungan Anda serta para sukarelawan Indonesia dan Turki. Semua usaha dan kerja keras yang kami lakukan adalah untuk generasi muda yang akan mengembangkan ilmunya di jalan Ashabus Suffah dengan cara mengedepankan kualitas pendidikan, kedisiplinan dan system tahfidz yang sangat baik. Kami berusaha mendidik para generasi muda untuk menuntut ilmu sekaligus mengarahkan meraka beramal dengan ilmunya.

20220111_102137.jpg

Mari kita mencetak orang-orang yang memiliki iman yang sempurna, percaya diri, memiliki rasa hormat, dan memiliki jiwa Islam yang tinggi.

Kami ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Anda semua yang telah memberikan dukungan moril dan materil kepada kami untuk mendidik dan mengajarkan ribuan generasi muda yang berasal dari puluhan cabang Pondok Pesantren Sulaimaniyah.

Seperti halnya kita berkumpul dalam dakwah yang mulai ini, kami berharap kita dapat berkumpul bersama pada hari kiamat di bawah panji Rasulullah SAW, Luwaul Hamd…

Fii Amaanillah (Semoga Anda selalu dalam perlindungan Allah SWT)

sumber;
https://tahfidzsulaimaniyah.org/tentangKami.html

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE BLURT!
Sort Order:  
  ·  3 years ago  ·  


** Your post has been upvoted (1.88 %) **

Thank you 🙂 @tomoyan
https://blurtblock.herokuapp.com/blurt/upvote