Optimal Menggunakan Voting Power (VP)

in votingpower •  3 years ago  (edited)

Jangan biarkan voting power Anda terbuang percuma begitu saja. Maksimalkan saja dengan memberikan suara kepada teman-teman lain di Blurt. Berikan suara Anda kepada postingan mereka yang Anda sukai.

Seperti yang saya lakukan, hari ini saya menghabiskan hampir separuh kekuatan voting saya. Kini, voting power saya tersisa hanya sekitar 59% saja.

Tangkapan layar https://ecosynthesizer.com/blurt/@maskuncoro yang dibuat oleh @ecosynthesizer

Setiap hari, saya akan selalu berusaha memberikan suara saya kepada postingan rekan-rekan Blurt yang saya anggap pantas. Apakah postingan Anda termasuk yang saya kurasi?

Saya teringat pesan dari @blurtyield yang mengingatkan saya agar jangan membiarkan VP menganggur begitu saja. Terima kasih sudah diingatkan.

Salam

@maskuncoro

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE BLURT!
Sort Order:  
  ·  3 years ago  ·  

Yeah, lots of people have learnt the Pavlovian mantra of 100% VP - total crap, especially with a linear curve.
However, be careful that your actual vote does not get too low as you will lose a bit in rounding errors - BLURT is only paid to 3 decimal places (even if Vests are huge).

  ·  3 years ago  ·  

Thank you for using my upvote tool 🙂
Your post has been upvoted (41.26 %)

Delegate more BP for better support and daily BLURT reward 😉
@tomoyan
https://blurtblock.herokuapp.com/blurt/upvote