Sunoto "the terminator"

in mma •  3 years ago 

61eefff315ae3.jpg

source

MMA athlete from Indonesia, Sunoto, is scheduled to appear at ONE: Bad Blood, Friday (11/2/2022).

The Terminator, nicknamed Sunoto, will face Myanmar fighter Tial Thang in a bantamweight division match.

The duel against Tial Thang will mark Sunoto's return to the MMA stage after a two-year absence.

The last time Sunoto competed was in February 2020 when he defeated Nurul Fikri in the event titled ONE: WARRIOR'S CODE.

Sunoto was scheduled to face Tial Thang in the middle of last year. However, the fight was forced to be postponed due to the corona virus pandemic.

Sunoto and Tial Thang are currently both in need of a win in order to advance to the top of the bantamweight division.

A win at ONE: Bad Blood could pave the way for Sunoto or Tial Thang to rank in the top five in ONE Championship bantamweight.

Sunoto is one of the most experienced MMA athletes from Indonesia.

The 36-year-old athlete's debut on the global stage of ONE Championship began in 2015.

Since then, Sunoto has managed to collect 10 wins – the most of any fighter from Indonesia.

Atlet MMA asal Indonesia, Sunoto, dijadwalkan tampil pada ajang ONE: Bad Blood, Jumat (11/2/2022).

The Terminator, julukan Sunoto, akan menghadapi petarung Myanmar, Tial Thang, dalam laga divisi bantamweight.

Duel melawan Tial Thang akan menjadi momen kembalinya Sunoto ke panggung MMA setelah absen selama dua tahun.

Kali terakhir Sunoto bertanding terjadi pada Februari 2020 ketika saat mengalahkan Nurul Fikri dalam ajang bertajuk ONE: WARRIOR’S CODE.

Sunoto sempat dijadwalkan menghadapi Tial Thang pada pertengahan tahun lalu. Namun, pertarungan itu terpaksa tertunda karena pandemi virus corona.

Sunoto dan Tial Thang saat ini sama-sama membutuhkan kemenangan demi merangsek ke papan atas di kelas bantam.

Kemenangan pada ONE: Bad Blood nanti bisa membuka jalan Sunoto atau Tial Thang menuju peringkat lima besar kelas bantam ONE Championship.

Sunoto adalah salah satu atlet MMA paling berpengalaman dari Indonesia.

Kiprah atlet berusia 36 tahun itu di pentas global ONE Championship dimulai pada 2015.

Sejak saat itu, Sunoto berhasil mengoleksi 10 kemenangan – terbanyak di antara petarung lain dari Indonesia.

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE BLURT!