Blockchain Bantu Konsumen Akses Informasi Produk yang Transparan

in indonesia •  4 years ago 

Penggunaan teknologi blockchain dapat dikembangkan untuk merepresentasikan informasi rinci seperti asal produk, proses manufaktur, distribusi, dan lain-lain.

Sehingga memungkinkan perusahaan untuk memberikan informasi secara detail, salah satunya Halal blockchain bekerjasama dengan McDonald's yang memberikan informasi produk ayam halal.

“Berkat kode QR yang tercetak pada produk perusahaan, pelanggan dan konsumen dapat secara transparan mengakses proses penyembelihan sesuai dengan persyaratan syariah yang diwajibkan oleh LPPOM MUI,” kata Regi.

Source:

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE BLURT!