TIDAK DI REKOMENDASI

in blurttool •  3 years ago 

Salam


IMG_20211231_145557.jpg

Beberapa hari yang lalu saya telah membeli tool untuk menambah fungsi dari smartphone. Mengapa saya membelinya? Hal itu di karenakan seringnya saya melihat hasil dari macrophotography yang di bagikan.

IMG_20211231_144532.jpg

So,inilah penampakan dari tool lensanya. Terlihat tampilannya cukup bagus dan menarik ketika melihatnya. Dengan box sintetis berwarna hitam dengan ukuran yang minimalis serta terdapat gantungan simple untuk membawanya.

IMG_20211231_144632.jpg

Sayangnya setelah saya mulai menggunakannya,hasilnya sungguh di luar dugaan. Photo dan beberapa gambar animal yang saya tembak sama sekali tidak membuatnya menjadi lebih baik dan bagus.

Hasilnya gambar menjadi lebih banyak blur meskipun telah banyak yang saya mengulang-ulangnya.

IMG_20211231_144719.jpg

Photo masih jauh lebih indah tanpa menggunakan tool lensa tersebut. Jadi bagi anda yang belum pernah membeli dan memilikinya lebih baik anda jangan membelinya karena akan mengecewakan anda.

Untuk harga,saya membelinya di antara $20-$25 memang tidak terlalu mahal,tapi tidak bisa di gunakan untuk membuat tembakan anda menjadi lebih baik.

Saya tidak akan menyebutkan brand nya kepada anda,anda bisa melihat penampakannya di gambar yang telah saya bagikan.

Mungkin dengan tool lensa yang mempunyai harga lebih mahal akan membantu anda untuk membuat smartphonephotography menjadi lebih baik. Namun itupun tidak bisa di pastikan 100%.

"Faktor yang membuat saya tertarik untuk membelinya adalah karena saya telah melihat 8 dari 10 orang di channel youtube yang mengatakan alat ini bagus dan bisa menambah tembakan smartphonephotography menjadi lebih baik"

Hasilnya : Sungguh berbeda dengan kenyataan yang ada. Tapi tidak apa-apa,tetap belajar dan berfikir positif dalam setiap kondisi agar bisa menjadi lebih baik.

CategorySmartphonephotography
ObjectLife & Tool
CameraRedmi9, Xiomi Android
Additional LensNo
Editing SoftwareNo
ExplanationNo
Photos by@siniceku

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE BLURT!
Sort Order:  
  ·  3 years ago  ·  

Kalau di lihat di yutube memang begitu kak,apalagi yang subcraibernya rendah kalu mau beli lensa cari aja yang lensbong kak,lensa yang di buat dari akumulasi lensa cannon.

  ·  3 years ago  ·  

Terima kasih om atas informasinya. Kalau boleh tau berapa harganya om

  ·  3 years ago  ·  

Harga nya sekitaran 500 lah seperti yang punya saya
16409405930418771969235021049078.jpg
Ini yang 45 mm ada juga yang 55mm lebih mahal lagi

  ·  3 years ago  ·  

Baik,terima kasih atas saran anda om🙏
Mungkin nanti saya akan mencoba juga untuk membelinya,sementara menabung dulu