Serba-serbi Kurban di Kampus Unimal

in blurtnesia •  last year  (edited)

TAHUN ini dosen Unimal kembali menyembelih 14 ekor sapi untuk kurban hari raya Idul Adha 1444 Hijriah. Pemotongan sapi berlangsung di kampus Reuleut pada Jumat (30/6/2023) mulai jam 08.00 WIB.

Dosen yang ikut berkurban secara kolektif melakukan arisan yang dipotong dari gaji setiap bulan sekitar Rp200.000.

unimal-1651629280-TAM_6531.jpeg

IMG-20230630-WA0001.jpg

IMG-20230630-WA0013.jpg

IMG-20230630-WA0016.jpg

FB_IMG_1688133369699.jpg

Selain itu ada juga 9 ekor sapi yang dipotong untuk dibagikan kepada sejumlah Tenaga Kependidikan (Tendik) non PNS, Cleaning Service, Satpam dan Land Clearing (LC) di lingkungan Unimal.[ds]

Authors get paid when people like you upvote their post.
If you enjoyed what you read here, create your account today and start earning FREE BLURT!
Sort Order:  
  ·  last year  ·  

Congratulations, your post has been upvoted by @dsc-r2cornell, which is the curating account for @R2cornell's Discord Community.

Manually curated by @jasonmunapasee

r2cornell_curation_banner.png

  ·  last year  ·  

Salut dengan aktivitas yang dilakukan. Apalagi bisa menyisihkan gaji hingga 200 ribu pee bulannya.

Sehat selalu pak @dsatria!


Posted from https://blurtlatam.intinte.org

  ·  last year  ·  

Amin.... terima kasih bung!